(sumber : http://www.zencafe.web.id/ )
Zencafe versi ini berbasis distro Zenwalk terbaru dan kernel 2.6.28.7. Utamanya didesain untuk digunakan pada desktop internet cafe, Zencafe dipoles sedemikian rupa agar mudah digunakan, meskipun untuk pemakai yang tidak memiliki pengetahuan teknis. Termasuk didalamnya autorecovery dan internet cafe management software / billing system , Zencafe solusi linux yang terbaik dan pertama untuk internet cafe Anda.
Lebih menunjang webcam
Langkah instalasi yang mudah
Keyboard shortcut yang umum
Tambahan aplikasi dalam folder Additional, yaitu aplikasi yang umum digunakan pada internet cafe
Klik kanan dengan menu berbeda
Beberapa ikon mimetype baru
Dan banyak lagi…PERSYARATAN PERANGKAT KOMPUTER
Pentium III class processor
128 Mb RAM
3 Gb Harddisk
SOFTWARE YANG TERMASUK DIDALAMNYA
GNU/Linux Operating System, kernel 2.6.28.7
OpenOffice.org 3 (Office Applications)
Firefox (Internet Browser)
Pidgin and Gyachi (Instant Messenger)
Cafe Con Leche (Internet Cafe Management Software / Billing)
Autorecovery (Kiosk mode protection, “sejenis deepfreeze”)
Dan banyak lagi…
Screen Shoot:
Zencafe 2.0 Administration Tools
Zencafe 2.0 Graphics Applications
Zencafe 2.0 Multimedia Applications
Zencafe 2.0 Network Applications
Zencafe 2.0 Office Applications
ftp://dl2.foss-id.web.id/iso/zencafe
ftp://kambing.ui.edu/iso/zencafe
ftp://repo.ugm.ac.id/iso/zencafe
http://mirror.its.ac.id/pub/ISO/Zencafe
http://mugos.ums.ac.id/pub/iso/Zencafe
http://mirror.unej.ac.id/pub/iso/zencafe
http://repo.undip.ac.id/ISO/Zencafe
http://itunhalu.server.or.id
http://dl.zencafe.web.id
http://slackware.linux.or.id/pub/zencafe
http://zencafe.vip.net.id
Petunjuk Instalasi dan Penggunaan Awal Zencafe 2.0 [pdf]
Installation and Quick Start Guide Zencafe 2.0 English [pdf]
0 comments:
Post a Comment